PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah)
Vol 1, No 4 (2013): PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah)

PERUBAHAN SOSIAL PADA MASYARAKAT KAMPUNG TANJUNG MAS MAKMUR KECAMATAN MESUJI TIMUR

Andrian Rifa'i (Unknown)
Ali Imron (Unknown)
Wakidi Wakidi (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Sep 2013

Abstract

The purpose of this research is to find out clearly how social changes in society due to the Integrated Urban homesteader of Tanjung Mas Mandiri Makmur village in East Mesuji. The problem of this research is social change in the society due to the Integrated Urban homesteader of Tanjung Mas Mandiri Makmur village in East Mesuji. The data collection techniques that used are observation, interviewing, and documentation to analyze the data using qualitative data analysis. The method is a descriptive method. The results show that since it was built in the Integrated Urban of Tanjung Mas Mandiri Makmur village, there are changes in many sides such as education, economics, law and technology.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dengan jelas bagaimanakah perubahan sosial pada masyarakat transmigran akibat adanya Kota Terpadu Mandiri di Kampung Tanjung Mas Makmur Kecamatan Mesuji Timur Kabupaten Mesuji. Permasalahan dalam penelitian ini adalah  perubahan sosial pada masyarakat transmigran akibat adanya Kota Terpadu Mandiri di Kampung Tanjung Mas Makmur Kecamatan Mesuji Timur Kabupaten Mesuji. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara  dan dokumentasi untuk menganalisis data menggunakan analisis data kualitatif. Metode yang digunakan  metode deskriptif. Hasil penelitian menjukan bahwa  sejak dibangun Kota Terpadu Mandiri di Kampung Tanjung Mas Makmur ada perubahan di berbagai bidang seperti bidang   pendidikan, ekonomi, hukum dan teknologi.Kata kunci : kota terpadu mandiri, perubahan sosial, transmigrasi

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

PES

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences

Description

PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah) adalah blind and peer-reviewed journal yang mempublikasikan artikel-artikel ilmiah dari disiplin ilmu Pendidikan Sejarah. Artikel-artikel yang dipublikasikan di PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah) meliputi hasil penelitian. PESAGI ...