Proceeding International Seminar of Islamic Studies
INSIS 1 (December 2019)

entrepreneurship development with development tecnopreneurship in millennials generation in aceh

Irna Meutia Sari (Unknown)
Saparuddin Siregar (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Feb 2020

Abstract

Kewirausahaan merupakan salah satu faktor pendukung dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat masyarakat. Saat ini kegiatan kewirausahaan tentunya tidak dapat dipisahkan dari pengembangan teknologi yang dapat membantu masyarakat dalam meningkatkan bisnis mereka. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan kegiatan kewirausahaan berbasis teknologi (technopreneurship). Penelitian ini berupa penelitian kualitatif dengan lokasi Penelitian ini dilakukan di Provinsi Aceh. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan studi literatur. Penelitian ini akan dilakukan pada anak-anak muda milenial Aceh yang lahir pada tahun 1980-2000. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh generasi milenial Aceh.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

insis

Publisher

Subject

Religion Arts Astronomy Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Mathematics Physics Other

Description

Proceeding International Seminar of Islamic Studies, published by the Faculty of Islamic Religion, University of Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU), Medan, Indonesia, which includes articles on the scientific research field of Islamic studies and Islamic education, Islamic law, and Islamic ...