Khazanah: Jurnal Studi Islam dan Humaniora
Vol 9, No 1 (2011)

STRATEGI PENGAYAAN PENGAJARAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA ARAB BAGI NON ARAB

M. Kamil Ramma Oensyar (Dosen tidak tetap Fakultas Tarbiyah Jurusan Pendidikan Bahasa Arab dan PPB IAIN Antasari)



Article Info

Publish Date
19 Apr 2011

Abstract

Pembelajaran keterampilan berbicara bahasa Arab bagi non Arab tergolong masih membutuhkan pengembangan- pengembangan secara terus menerus, baik dari sisi metode, media, dan strategi pengajarannya serta lain sebagainya. Makalah ini membahas tentang teknik praktis bagi seorang guru bahasa Arab dalam mengajarkan keterampilan berbicara dengan baik dan benar. Sehingga semakin hari semakin dapat memperoleh kesempurnaan dalam pengajaran Bahasa Arab

Copyrights © 2011






Journal Info

Abbrev

khazanah

Publisher

Subject

Arts Humanities Social Sciences

Description

Khazanah : Jurnal Studi Islam dan Humaniora ISSN 0215-837X and E-ISSN 2460-7606 is peer-reviewed national journal published biannually by the State Islamic University (UIN) of Antasari Banjarmasin. The journal is published biannually in June and ...