Jurnal Tata Rias dan Kecantikan
Vol 1, No 2 (2019): Jurnal Tata Rias dan Kecantikan

MODEL PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 8 KABUPATEN TEBO DALAM PROGRAM SCHOOL OF ENTREPRENEURSHIP UNTUK MENCIPTAKAN SISWA MANDIRI EKONOMI

Inang Inang (SMK Negeri 8 Kabupaten Tebo Provinsi Jambi)
Siti Hajar Thaitami (Universitas Negeri Padang)
Fajar Agung Mulia (Universitas Bung Hatta)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2022

Abstract

iSMK sebagai ilembaga pendidikan imenengah selama ini ihanya dipersiapkan untuk mengisi ilapangan pekerjaan iyang ada belum sebagai pencipta lapangan kerja.  Sementara perguruan tinggi yang diharapkan penghasil lulusan iyang memiliki  pengetahuan, iketerampilan, daya kreasi dan daya juang yang tinggi untuk  membuka dan mengembangkan lapangan kerja juga belum berhasil menjalankan tugasnya. iHal tersebut idisebabkan karena model dan/atau metode pembelajaran yang digunakan belum mampu menginternalisasikan sikap, jiwa dan ikarakter wirausaha kepada peserta didik. Selama ini metodexpembelajaran kewirausahaan yangxberlangsung di SMK iumumnya iceramah, penugasan menjual produk, serta pengamatan.xSehingga pendidikan kewirausahaan perlu direvitalisasi yang meliputi; ipenataan kurikulum, peran sekolah, pengorganisasian prosesvpembelajaran, pembenahan pada diri guru agar mampu menghasilkan lulusan yang berdaya isaing. iPembelajaran ikewirausahaan hendaknya berlangsung isecara interaksi inspiratif, interaktif, imenantang, menyenangkan, dan memotivasi.Modelxpembelajaranxyang cocokxuntuk tingkat SMK adalahxmodel pembelajaran koperatif Model grup Entitas (MGE).  MGE merupakan pembelajaran secara kelompok yang terdiri dari unit-unit usaha yang saling berkaitan.  Sedangkan model  pembelajaran kewirausahaan yang relevan untuk tingkat perguruan adalah : metode group iproject, lecturesi, writingi essayi, case study,xwritingxbusiness plan, irole playing, business isimulation, video, iintercaction with ientrepreneurs.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jitrk

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences Other

Description

Journal of Makeup and Beauty (ISSN 2714 – 5433) journal of make-up and beauty is a scientific journal published by Padang State University in collaboration with the Association of Indonesian Makeup Education Study Programs (PPTRI). The purpose of this journal is to publish articles dedicated to ...