Jurnal Manajemen
Vol 7 No 4 (2019): Jurnal Manajemen

ANALISIS STRATEGI BISNIS PT BANK XYZ DALAM MENGHADAPI PERSAINGAN

Maruti, Ahmad Djoko (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Dec 2020

Abstract

Penelitian ini mendiskripsikan mengenai metode pengolahan dan analisis data melalui tiga tahapan, yaitu Tahap Pengumpulan Data (Matriks IFE & EFE), Tahap Mencocokkan (Matriks IE & Matriks SWOT), dan Tahap Keputusan (penentuan strategi dengan Matriks QSPM). Dengan pendekatan dan hasil dari metode tersebut maka dapat dilakukan penentuan strategi untuk perusahaan kedepannya. Hasil dari ketiga tahapan analisis tersebut, telah menghasilkan beberapa alternative strategi, yaitu Strategi Penghematan atau Turnaround, Strategi Divestasi, dan Strategi Likuidasi. Untuk memilih strategi utama digunakan alat analisis yang dikenal dengan Analisa QSPM (Quantitaive Strategic Planning Matrix). Dari hasil analisis QSPM tersebut dapat diketahui bahwa strategi terbaik untuk diterapkan PT. Bank XYZ adalah Strategi Likuidasi yaitu dengan menjual seluruh asset dan tidak memaksakan perusahaan terus berjalan karena akan menambah beban lebih mendalam bagi pemilik.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jm

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Manajemen is a scientific communication media published by the Management Study Program, Faculty of Economics, University of Palembang. The Management Journal is dedicated to researchers and academics who wish to publish research papers, technical papers, conceptual papers, and case study ...