Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Undergraduate Conference Proceeding
Vol. 1 No. 1 (2020): Armoring the Youth to Contribute to the SDGs

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Indeks Kebahagiaan Di Indonesia (Studi Kasus Indonesia Family Life Survey Tahun 2014)

Parasari, Rifka Putri (Unknown)
Setiyartiti, Lilies (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Sep 2024

Abstract

Kebahagiaan merupakan salah satu tujuan hidup setiap orang. Dengan adanya perkembangan mengenai alat pengukur kesejahteraan suatu negara yaitu subjective wellbeing (indeks kebahagiaan) yang melihat dari faktor sosial dan ekonomi menjadikan kebahagiaan individu sangat penting untuk diperhatikan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kebahagiaan individu di Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data cross-section yang diambil dari Indonesia Family Life Survey (IFLS) tahun 2014 dengan sampel sebanyak 13.271 responden. Dengan menggunakan model regresi logistik, model ini dipilih oleh penulis karena sampel yang digunakan merupakan skala dikotomi. Hasil penelitian menunjukkan tingkat kebahagiaan dipengaruhi oleh status pernikahan, status kesehatan, tingkat pendidikan, status pekerjaan, dan ketaatan beragama secara signifikan. Secara keseluruhan, penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan dalam membuat kebijakan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat Indonesia.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

pgrace

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Economics, Econometrics & Finance Education Public Health Social Sciences

Description

In the rapid progress of the world today, the contribution and role of the younger generation becomes a obligation to be present in every problem in the world. To deal with various problems, The Sustainable Development Goals (SDGs) are presented as a common goal for a better world to maintain the ...