JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika)
Vol 6, No 2 (2021)

Model Addie Pada Augmented Reality Hewan Purba Bersayap Menggunakan Algoritma Fast Corner Detection Dan NFT

Pramesti Sifa Aisya Nuha (Universitas Nasional)
Septi Andryana (Universitas Nasional)
Ira Diana Sholihati (Universitas Nasional)



Article Info

Publish Date
11 Nov 2021

Abstract

Pengenalan objek menggunakan Augmented Reality sudah menjadi trend di dunia media promosi kepada anak-anak usia dini hingga masyarakat umum. Objek yang digunakan berupa hewan, tumbuhan, huruf, angka dan lain lain. Penelitian ini menggunakan objek berupa hewan purbakala yang sudah punah sejak jutaan tahun yang lalu. Tujuan penelitian ini yaitu berfokus pada pengenalan hewan-hewan purbakala utnuk anak-anak bahwa terdapat hewan reptil yang berpostur raksasa telah hidup di zaman dahulu. Meskipun reptil ini telah punah, mereka akan menggunakan Augmented Reality pada penelitian ini sebagai media informasi yang menarik. Model ADDIE dikembangkan pada penelitian ini yang disusun oleh Natural Feature Tracking (NFT) menggunakan Algoritma FAST Corner Detection ke arah tingkat keberhasilan yang tinggi. Hasil pengujian pada beberapa versi android berupa objek gambar memiliki tingkat keakuratan yang tinggi melalui perhitungan FAST Corner Detection dan pengujian metode NFT. Semakin tinggi rating objek yang ditunjukkan pada vuforia, maka semakin tinggi ketelitian dalam mendeteksi objek pada marker.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education

Description

JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika) e-ISSN: 2540 - 8984 was made to accommodate the results of scientific work in the form of research or papers are made in the form of journals, particularly the field of Information Technology. JIPI is a journal that is managed by the ...