Judikatif: Jurnal Desain Komunikasi Kreatif
Vol. 1 (2019) No. 2

Redesign Website SMK SMTI Padang

Widia Marta (Universitas Putra Indonesia YPTK Padang)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2019

Abstract

Redesign Website SMK SMTI Padang dilatarbelakangi dari website SMK SMTI Padang yang telah beroperasi sejak tahun 2012 dengan alamat web http://www.smtipdg.sch.id. Seiring beroperasinya website tersebut, ditemukan beberapa permasalahan yang berhubungan dengan Antarmuka Pengguna. Untuk menjawab permasalahan tersebut, akan dilakukan perancangan ulang desain website SMK SMTI Padang sebagai upaya untuk menyederhanakan website agar dapat dipahami oleh siapapun yang mengunjungi website SMK SMTI Padang. Redesign Website SMK SMTI Padang dengan menggunakan metode analisis data yaitu teori analisis SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, Threat) dengan menggunakan teori komunikasi, desain layout, dan warna. Adapun media rancangannya adalah Website sebagai media utama. Aplikasi media berupa Responsive Web Design, Brosur, Flyer, Gantungan kunci dan lainnya sebagai media pendukung. Semua media tersebut merupakan bagian dari proses perancangan ulang website SMK SMTI Padang.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

judikatif

Publisher

Subject

Arts Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Industrial & Manufacturing Engineering

Description

The Judikatif: Jurnal Desain Komunikasi Kreatif publishes papers on visual communication and image representation, with emphasis on novel technologies and theoretical work in this multidisciplinary area of pure and applied research. The field of visual communication and image representation is ...