Judikatif: Jurnal Desain Komunikasi Kreatif
Vol. 1 (2019) No. 2

Perancangan Aplikasi Katalog Digital Berbasis Web pada toko Istana Textile sebagai Media Promosi

Aulia Efranoza (Universitas Putra Indonesia YPTK Padang)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2019

Abstract

Kegiatan promosi dan pemasaran yang baik dapat meningkatkan daya jual produk pada sebuah toko. Dalam melakukan penelitian yang dilakukukan pada Toko Istana Textile ini bertujuan untuk memperbaiki sistem yang lama. Dengan dilakukan proses pengamatan langsung ke lapangan ditemukan beberapa kelemahan dari sistem yang sedang berjalan pada Toko Istana Textile tersebut. Hasil dari analisis tersebut diterapkan dalam sebuah aplikasi katalog digital berbasis web didukung bahasa pemrograman PHP MySQL. Dengan adanya perancangan sistem baru ini diharapkan dapat lebih membantu dalam kegiatan promosi dan pemasaran serta dapat meningkatkan daya jual pada toko Istana Textile. Dari segi keuangan,adanya penghematan biaya bagi konsumen dalam ongkos perjalanan maupun pengusaha dalam biaya promosi dan pemasaran ke wilayah yang lebih luas.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

judikatif

Publisher

Subject

Arts Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Industrial & Manufacturing Engineering

Description

The Judikatif: Jurnal Desain Komunikasi Kreatif publishes papers on visual communication and image representation, with emphasis on novel technologies and theoretical work in this multidisciplinary area of pure and applied research. The field of visual communication and image representation is ...