Tujuan : Penelitian mengetahui dan menganalisis pengaruh modal kerja terhadap laba perusahaan.Metodologi : Data dikumpulkan menggunakan laporan keuangan , jenis data penelitian saya menggunakan data sekunder yang kuantitatif.Hasil : Metode statistik menggunakan regresi linier sederhana. Hasil penelitian uji parsial memberikan hasil variabel (X) modal kerja berpengaruh positif serta signifikan pada variabel (Y) laba perusahaan.Manfaat : Mengaplikasikan teori – teori yang telah penulis dapatkan semasa mengikuti pendidikan di perkuliahan dan selama melakukan penelitian Manajemen Keuangan dengan Modal Kerja terhadap laba perusahaan.
Copyrights © 2021