JUDICIOUS: Journal of Management
Vol 2 No 2 (2021): Judicious

Analisis Strategi Pemasaran (Pameran, Personal Selling, dan Iklan Media Online) dalam Mendorong Penjualan Properti di Palm One Residence

Siti Khabibah (Universitas Indraprasta PGRI)
Rudeva Juniawaty (Universitas Indraprasta PGRI)
Hamzah Robbani (Universitas Indraprasta PGRI)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2021

Abstract

Kepemilikan rumah merupakan salah satu kebutuhan dasar bagi setiap konsumen yang masih belum memiliki rumah sedangkan bagi yang sudah memiliki kepemilikan rumah melalui program Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) menjadi alasan untuk berinvestasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor  internal dan eksternal perumahan Palm One Residence serta menganalisis strategi pemasaran yang digunakan diantaranya pameran, personal selling dan iklan media online. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan menggunakan analisis  Matris SWOT  dengan perhitungan IFAS dan EFAS (IE). Berdasarkan hasil uji analisis SWOT dan IE menggambarkan kondisi Palm One Residence saat ini sangat baik karena memiliki kekuatan yang dapat dimanfaatkan untuk merebut peluang yang menguntungkan dengan strategi grow and build dan memperkuat promosi melalui iklan media online dan personal selling.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

judicious

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Judicious is a journal published by Neolectura, issued two times in one year. Judicious is a scientific publication media in the form of conceptual paper and field research related to general management scope. It is hoped that Judicious can become a media for academics and researchers to publish ...