Exact Paper In Compilation (EPIC)
Vol. 2 No. 2 (2020): Mei 2020

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN GENERATIF TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATERI LINGKARAN

Khotimah, Khusnul (Unknown)
Wardani, Dian Kusuma (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Sep 2020

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh model pembelajaran generatif terhadap hasil belajar peserta didik pada materi lingkaran. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan quasi eksperimen. Subyek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas XI A MA Bahrul Ulum tambak beras Jombang sebagai kelas kontrol dan kelas XI B MA Bahrul Ulum Tambak Beras Jombang sebagai kelas eksperimen. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan uji t (Separeted Varians). Hasil penelitian yang diperoleh adalah hasil belajar peserta didik dengan menggunakan model pembelajaran generatif pada materi lingkaran mendapatkan hasil yang lebih baik daripada tanpa menggunakan model pembelajaran generatif, hal tersebut dibuktikan dengan perhitungan uji t. Pada perhitungan uji t disimpulkan Ho ditolak dan Ha diterima, yang artinya ada pengaruh pembelajaran generatif terhadap hasil belajar matematika pada materi lingkaran peserta didik di MA Bahrul Ulum Tambak Beras Jombang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh model pembelajaran generatif terhadap hasil belajar peserta didik pada materi lingkaran. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan quasi eksperimen. Subyek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas XI A MA Bahrul Ulum tambak beras Jombang sebagai kelas kontrol dan kelas XI B MA Bahrul Ulum Tambak Beras Jombang sebagai kelas eksperimen. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan uji t (Separeted Varians). Hasil penelitian yang diperoleh adalah hasil belajar peserta didik dengan menggunakan model pembelajaran generatif pada materi lingkaran mendapatkan hasil yang lebih baik daripada tanpa menggunakan model pembelajaran generatif, hal tersebut dibuktikan dengan perhitungan uji t. Pada perhitungan uji t disimpulkan Ho ditolak dan Ha diterima, yang artinya ada pengaruh pembelajaran generatif terhadap hasil belajar matematika pada materi lingkaran peserta didik di MA Bahrul Ulum Tambak Beras Jombang.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

epic

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Engineering Environmental Science

Description

Exact Papers In Compilation (EPIC) merupakan jurnal open-access dan diterbitkan dalam Bahasa Indonesia. Jurnal ini dimaksudkan untuk menyebarkan hasil-hasil penelitian dalam bidang sains dan teknologi. Artikel yang dikirimkan harus asli, ilmiah, dan ditulis dengan baik. Jurnal ini diterbitkan 4 ...