Product Design
Vol 3, No 1 (2014)

PENGEMBANGAN PRODUK TREKKING POLE SEBAGAI ALAT PENGHASIL CADANGAN ENERGI LISTRIK PADA KEGIATAN HIKING

Bilardi A., Ryan ( Institut Teknologi Bandung)
Handojo, Oemar ( Institut Teknologi Bandung)



Article Info

Publish Date
07 Aug 2014

Abstract

Kegiatan hiking terkenal sebagai kegiatan yang ekstrem. Kegiatan ini dianggap ekstrem karena memiliki tingkat pergerakan yang tinggi. Tingkat pergerakan yang tinggi ini sangat rentan terhadap cedera fisik terutama pada bagian persendian tubuh bagian bawah. Trekking pole merupakan alat pendukung yang dapat mengurangi kemungkinan tersebut. Keadaan di Indonesia hanya sedikit yang menggunakan alat ini. Oleh karena itu, diperlukan desain dimana dapat meningkatkan kesadaran untuk penggunaan alat tersebut dan memanfaatkan tingkat pergerakan yang tinggi menjadi manfaat lain dalam kegiatan hiking dengan konsep kinetic energy harvesting.// //

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Jurnal S1 FSRD Home Information for Author Template of Journal Editorial Board Contact Information User Username Password Remember me Journal Content Search Browse By Issue By Author By Title Other Journals Font Size Make font size smaller Make font ...