MATHunesa: Jurnal Ilmiah Matematika
Vol 1 No 5 (2013)

MENENTUKAN MODEL PELUANG KEBANGKRUTANPERUSAHAAN ASURANSI DENGAN PERSAMAAN INTEGRODIFERENSIAL

INAYATUL QUDSIYAH (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Aug 2013

Abstract

Skripsi ini berisi tentang model resiko klasikdalam asuransi dan membahas mengenai hasilpeluang kebangkrutan dalam waktu takterbatas.Untuk menentukan model peluang kebangkrutanpenulis menggunakan persamaan integrodiferensial.Akumulasi klaim diasumsikanberdistribusi kombinasi linier dari dua distribusiEksponensial. Pada akhir skripsi, hasil perhitungannumerik menggunakan sofware Maple 11 yangakan ditampilkan dalam bentuk tabel dan grafik.Model peluang kebangkrutan denganpersamaan integro-diferensial dimana besar klaimdistribusi kombinasi linier dari dua distribusiEksponensial adalah sebagai berikut :1 1 2 21 2( ) , 0 p u p u A Au e e up p    Berdasarkan analisis model peluangkebangkrutan dan perhitungan numerikmenunjukkan bahwa kecilnya peluangkebangkrutan perusahaan asuransi disebabkankarena besarnya modal awal (u) atau premiumloading (θ) dan besarnya peluang kebangkrutanasuransi disebabkan karena besarnya jumlah klaimyang dikeluarkan (α atau β) .Kata kunci : proses surplus, distribusikombinasilinier dari dua distribusi eksponensial,persamaan integro-diferensial, peluangkebangkrutan.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

mathunesa

Publisher

Subject

Mathematics

Description

MATHunesa is a mathematical scientific journal published by the Department of Mathematics, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, The State University of Surabaya with e-ISSN 2716-506X and p-ISSN 2301-9115. This journal is published every four months in April, August, and December. One volume ...