JSK (Jurnal Sistem Informasi dan Komputerisasi Akuntansi)
Vol 3 No 1 (2019): Januari 2019

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI WEBSITE DHARMA WANITA PERSATUAN KOTA PRABUMULIH MENGGUNAKAN METODE USER CENTERED DESIGN (UCD)

Jefri yandi (STIT Prabumulih)
Nurul Hidayah (STIT Prabumulih)



Article Info

Publish Date
13 Jan 2019

Abstract

Dharma Wanita Persatuan Kota Prabumulih adalah salah satu organisasi yang belum memiliki website untuk memberikan informasi kepada anggota dan masyarakat.Penelitian ini bertujuan untuk membangun website Dharma Wanita Persatuan Kota Prabumulih yang nantinya dapat berguna bagi semua pihak. Pembuatan website ini menggunakan Adobe Dreamweaver CC, Bootstrap dan PHP MySQL sebagai data basenya. Dengan adanya website ini dapat memberikan informasi dengan cepat dan akurat.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jsk

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance Engineering

Description

Jurnal Sistem Informasi dan Komputerisasi Akuntansi (JSK) dimaksudkan sebagai media kajian ilmiah hasil penelitian, pemikiran dan kajian analisis-kritis mengenai penelitian bidang ilmu komputer dan teknologi. Sebagai bagian dari semangat menyebarluaskan ilmu pengetahuan hasil dari penelitian dan ...