Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat
2020: 3. Kapasitas Daya Saing UMKM dan BUMDES

PENGUATAN SISTEM KEUANGAN KOPERASI NGUDI MAKMUR MENUJU TATA KELOLA KOPERASI YANG BAIK

Alni Rahmawati (a:1:{s:5:"en_US"
s:35:"Universitas Muhammadiyah Yogyakarta"
})

RR Sri Handari Wahyuningsih (Universitas Muhammadiyah Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
21 Mar 2021

Abstract

Koperasi Produsen Kelompok Tani Ngudi Makmur sebagai lembaga intermediasi, melaksanakanpenghimpunan dana, pengelolaan dan penyaluran dana, memberikan pembiayaan kepada pihak-pihaktersebut dan menjalankan kegiatan–kegiatan sosial lainnya untuk membantu dan meningkatkankesejahteraan anggotanya. Salah satu kendala yang dihadapi dalam pengembangan usahanya adalahpencatatan keuangan yang masih manual, pengarsipan dokumen yang belum terdokumentasi dengan baikdan tingkat pemahaman bagian keuangan dan pembukuan yang masih kurang, sehingga sering terjadipergeseran pencatatan keuangan dan beberapa dokumen yang hilang dan belum tercatat. Kegiatanpengabdian ini bertujuan untuk melakukan penataan tata kelola koperasi khususnya di bidang administrasipembukuan, sistem keuangan terpadu dan memberikan pelatihan dan pendampingan tentang administrasipembukuan dan keuangan. Metode yang digunakan dalam mencapai tujuan tersebut adalah pengelolaanadministrasi pembukuan yang terstandardisasi, membuat sistem keuangan terpadu, meningkatkankompetensi dpengurus, pengelola dan staf melalui pelatihan dan pendampingan. Hasil kegiatan pengabdianini menjadikan koperasi Ngudi Makmur memiliki standarisasi administrasi pembukuan dalam bentukStandard Operating Procedure yang digunakan sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan, pencatatankeuangan melalui sistem secara terpadu dan peningkatan pemahaman para pengurus, pengelola dan staf.Implikasi dari pengabdian ini dapat meningkatkan pendapatan koperasi melalui tata kelola koperasi yangterstandarisasi dan sistem keuangan secara terpadu.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

psppm

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Economics, Econometrics & Finance Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

Prosiding Hasil Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat Lembaga Penelitian, Pubikasi, dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta sebagai wujud diseminasi kegiatan ilmiah pengabdian masyarakat yang dilakukan sivitas akademika Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di ...