Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat
2019: 3. Pengembangan Usaha Mikro, kecildan Menengah (UMKM), Serta Ekonomi Kreatif

Optimalisasi Peran Masjid dalam Memberdayakan Ekonomi Umat Untuk Jamaah Masjid Muhajirin Perengdawe Balecatur

Syamsudin Syamsudin (a:1:{s:5:"en_US"
s:35:"Universitas Muhammadiyah Yogyakarta"
})

Lela Hindasah (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Apr 2021

Abstract

Tujuan program kemitraan masyarakat (PKM) ini adalah untuk membantu meningkatkanperekonomian Jamaah Masjid yang berlokasi di Perengdawe, Kabupaten Sleman, Provinsi DIY sekaligusmenciptakan wirausaha baru bagi masyarakat nonproduktif yang menjadi jamaah masjid uhajirin.Kelompok mitra yang menjadi khalayak sasaran adalah jamaah Masjid Muhajirin. Permasalahan yangdihadapi oleh kelompok mitra meliputi empat aspek, yaitu aspek Manajemen Masjid, sedangkan untukjamaah masjid meliputi aspek keuangan, aspek pemasaran dan operasi usaha jamaah. Permasalahanmitra terkait manajemen masjid yaitu terbatasnya kegiatan masjid hanya berkaitan dengan ibadah danbelum adanya wadah untuk memberdayakan usaha produktif jamaah, disamping motivasi untukberwirausaha yang islami masih belum merata ke semua anggota kelompok. Solusi dan target luaran dariaspek manajemen masjid adalah dengan menumbuhkan semangat/ motivasi kewirausahaan melaluimetode penyuluhan dan menyediakan sarana untuk meningkatkan usaha jamaah. Target luarannyadiharapkan kelompok mitra termotivasi untuk berwirausaha sesuai dengan nilai-nilai Islam danpendirian unit usaha simpan pinjam untuk pemberdayaan ekonomi jamaah. Pelaksanaan pengabdianini dimulai dengan pelatihan tentang manajemen masjid dan pemberdayaan ekonomi jamaah.Selanjutnya dilakukan pendampingan dan pembentukan unit simpan pinjam untuk pengembanganekonomi jamaah.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

psppm

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Economics, Econometrics & Finance Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

Prosiding Hasil Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat Lembaga Penelitian, Pubikasi, dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta sebagai wujud diseminasi kegiatan ilmiah pengabdian masyarakat yang dilakukan sivitas akademika Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di ...