Jurnal Abdi Masyarakat (JAM)
Vol 7, No 2 (2022): JAM (Jurnal Abdi Masyarakat)-MARET

Penyuluhan Kegiatan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) kepada Siswa Kelompok Bermain BAIPAS CERIA, Kota Malang dalam Upaya Pencegahan Penularan COVID-19 di Lingkungan Siswa

Tanalyna Hasna (Departemen Ilmu Pangan dan Bioteknologi, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Brawijaya, Kota Malang, Jawa Timur, Indonesia)
Latifa Putri Aulia (Departemen Ilmu Pangan dan Bioteknologi, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Brawijaya, Kota Malang, Jawa Timur, Indonesia)
Jhauharotul Muchlisyiyah (Departemen Ilmu Pangan dan Bioteknologi, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Brawijaya, Kota Malang, Jawa Timur, Indonesia)
Abid Zamzami (Fakultas Hukum, Universitas Islam Malang)



Article Info

Publish Date
28 Mar 2022

Abstract

COVID-19 is a pandemic disease caused by severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-COV-2) infection that infects the respiratory tract of the sufferer. The disease can be transmitted through splashing when talking, sneezing, cough, and is also transmitted through intense physical contact (face, mouth, nose). In daily activities, children are suspected to have not been so aware of the threat of COVID-19 transmission around it, especially if it is not equaled by knowledge and self-awareness of the important role of maintaining cleanliness and self-health. Thus, the extension of PHBS in schools is one of the initial efforts to empower teachers and students, as well as the community environment around the school to be self-aware and willing to familiarize clean and healthy living behaviors to create a healthy school environment.COVID-19 merupakan penyakit pandemik yang disebabkan oleh infeksi virus severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-COV-2) yang menginfeksi saluran nafas penderitanya. Penyakit ini dapat menular melalui percikan pada saat berbicara, bersin, batuk dan juga ditularkan melalui kontak fisik yang intens (wajah, mulut, hidung). Dalam aktivitas sehari-hari, anak-anak diduga belum begitu memperhatikan akan adanya ancaman penularan COVID-19 di sekitarnya, terlebih jika tidak dibersamai dengan pengetahuan dan kesadaran diri terhadap peran penting dari menjaga kebersihan dan kesehatan diri. Maka, penyuluhan PHBS di sekolah merupakah salah satu upaya awal untuk memberdayakan guru dan siswa, juga lingkungan masyarakat sekitar sekolah agar sadar diri dan mau membiasakan perilaku hidup bersih dan sehat guna menciptakan lingkungan sekolahan yang sehat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jam

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

The aim of Jurnal Abdi Masyarakat ( JAM ) journal is to publish result of community services activities from the perspective of Technology, Entrepreneurship and Social Society. Main topics of interest but not limit to : Communication Supply Chain Management Lean Manufacturing and Services ...