ELECTRA : Electrical Engineering Articles
Vol. 2 No. 2 (2022)

Rancang Bangun Kendali Suhu Dan Kelembaban Kandang Ayam Broiler Berbasis Mikrokontroler

Juliana, Iman Risky (Unknown)
Endramawan, Prabakti (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2022

Abstract

Pada dasarnya peternakan masih menggunakan alat konvensional untuk mengatur suhu dan kelembaban. Masalah lain yang dialami peternak adalah Ketika kandang jauh dari rumah, peternak harus bolak-balik untuk memantau suhu dan kelembaban kandang. Penelitian ini bertujuan untuk pembuatan alat kendali suhu dan kelembaban ini digunakan untuk membantu para pelaku usaha peternakan ayam agar mudah untuk memantau suhu dan kelembaban kandang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini observasi untuk mengamati suhu dan kelembaban pada prototype. Pada pengujian hari pertama didapat nilai rata-rata suhu 1,4°C dan nilai rata-rata kelembaban 9,7%. Pada hari kedua nilai rata-rata suhu yang didapat 1,6°C dan nilai rata-rata kelembaban 6,8%. Dari hasil yang didapat pada saat pengujian alat prototype dapat mempertahankan suhu dan kelembaban kandang dari suhu dan kelembaban luar kandang. Kesimpulan yang diambil Arduino Uno sebagai mikrokontroler, sensor DHT11 sebagai pendeteksi suhu dan kelembaban, kipas,lampu sebagai output dari mikrokontroler, relay sebagai saklar otomatis dapat bekerja dengan baik. Saat terjadi kenaikan suhu atau kelembaban maka output dari mikrokontroler akan bekerja dengan baik.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

electra

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering

Description

Electrical Engineering Articles is scientific journal that publishes articles in the field of Electrical Engineering, Control System and Renewable Energy Application. It is a journal to encourage research publication to research scholars, academicians, professionals and student engaged in their ...