Jurnal Ilmu Sosial Humaniora
Vol 3 No 2 (2021): Academia Vol 3 No 2 Februari 2021

Pengaruh Kualitas Produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian pada Produk Herbal Beauty di Kabupaten Sukoharjo

Annisa Farhanah (Universitas Nahdlatul Ulama Surakarta)
Achmad Mufid Marzuqi (Universitas Nahdlatul Ulama Surakarta)



Article Info

Publish Date
11 Feb 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian produk herbal. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan Judgement Sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah remaja berusia 17-30 tahun. Sampel yang diambil sebanyak 50 responden. Hasil penelitian menunjukkan Variabel Kualitas Produk tidak berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian; Variabel Harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Konsumen; Variabel Kualitas Produk dan variabel Harga berpengaruh secara simultan terhadap Kepuasan Konsumen.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

academia

Publisher

Subject

Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Academia: Journal of Social and Humanities (E-ISSN: 2622-8726) is a peer-reviewed journal published by University of Nahdlatul Ulama surakarta. Academia contains the results of research in the field of social sciences and humanities. Academia was first published in 2018 and is regularly published ...