Abstrak Tujuan studi: Untuk mengetahui hubungan spiritualitas di tempat kerja (workplace spirituality) dengan kinerja perawat dalam literatur review Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode literature review dengan menggunakan 19 jurnal terdiri dari 14 jurnal internasional dan 5 jurnal nasional Hasil: Ada hubunganspiritualitas di tempat kerja (workplace spirituality) dengan kinerja perawat Manfaat: Penelitian ini dapat dilihat sebagai pengembangan pengetahuan inti yang menggabungkan visi keperawatan ke dalam hubungan antara workplace spirituality dan pekerjaan keperawatan.
Copyrights © 2022