Journal of Computer Science and Informatics Engineering
Vol 1 No 2 (2022): April

Aplikasi Pengaduan Pelayanan Ber Aplikasi Pengaduan Pelayanan Berbasis Web Pada Kantor Imigrasi Kelas II TPI Pematangsiantar

Sakti, Bima (Unknown)
Saragih, Rafif Aprizki (Unknown)
Hamdani, Riki (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Apr 2022

Abstract

Aplikasi pengaduan pelayanan berbasis web ini merupakan aplikasi yang sangat diperlukan dalam proses evaluasi pengaduan keluhan atas pelayanan. Dengan adanya aplikasi pengaduan pelayanan, maka instansi lebih mudah mengevaluasi dan menjadi lebih terintegrasi dalam mengambil keputusan yang cepat. Karena selama ini pengaduan pelayanan masih dilakukan secara manual. Misalnya setiap pemohon/masyarakat yang ingin menyampaikan permasalahan pelayanan harus menulis di selembar kertas. Sehingga solusi dari permasalahan diatas adalah membuat aplikasi pengaduan pelayanan berbasis web yang nantinya sistem ini akan menyimpan semua data pengaduan pelayanan ke dalam database, sehingga yang awalnya pengaduan dilakukan secara manual menjadi terkomputerisasi. Aplikasi pengaduan pelayanan berbasis web ini merupakan aplikasi yang sesuai dan yang diinginkan dan dapat membantu instansi dalam melakukan peningkatan kualitas pelayanan, membenahi sesuatu yang belum maksimal sehingga proses pengaduan pelayanan menjadi lebih cepat, dan efisien khususnya di Kantor Imigrasi Kelas II TPI Pematangsiantar.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

cosie

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Artificial Intelligence Machine Learning Natural Language Processing Computer Vision Text Speech Text Mining Data mining Cryptography Data visualization Expert System Deep Learning Fuzzy Logic IoT and smart environments Neural Networks Pattern Recognition Image Processing Optimization Digital Signal ...