Jurnal Ekonomi Bisnis Dan Industri (EBI)
Vol 1, No 1 (2019): Jurnal Ekonomi Bisnis Dan Industri

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA BNN (BADAN NARKOTIKA NASIONAL) KOTA CIREBON




Article Info

Publish Date
18 Apr 2021

Abstract

AbstrakMaksud dan tujuan pengambilan judul tersebut adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Komitmen Organisasi terhadap Kinerja Karyawan. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Pengambilan data menggunakan kuesioner, dengan metode teknik sampling, pengambilan sampel sebanyak 40 orang karyawan. Data – data lain yang diperoleh dari hasil observasi, wawancara, dan studi pustaka. Penelitian ini menganalisis dua variabel dimana variabel tersebut adalah variabel dependen yang merupakan Kinerja Karyawan serta variabel independen yang merupakan Komitmen Organisasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear sederhana, koefisien korelasi, dan determinasi.Kata Kunci:Komitmen Organisasi, Kinerja Karyawan

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

ebi

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal Ekonomi Bisnis dan Industri (EBI) merupakan jurnal nasional yang diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi Bisnis, Universitas Catur Insan Cendekia (UCIC). Jurnal ini memuat artikel hasil-hasil penelitian di bidang Ekonomi dan Bisnis. Jurnal ini dijadikan media informasi tentang karya ilmiah dibidang ...