Jurnal Ilmiah Akuntansi Manajemen
Vol. 5 No. 1 (2022): April

Dampak Stock Split Terhadap Likuiditas Saham Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2016-2020

Muchran, Muchriana (Unknown)
Imma, Nurhikma (Unknown)
Idrawahyuni, Idrawahyuni (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2022

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menguji bagaimana dampak pemecahan saham pada likuiditas saham di perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2016-2020. Sampel penelitian digunakan metode purposive sampling. Dari metode tersebut, diambil 57 perusahaan menjadi sampel penelitian. Metode dokumentasi dan studi pustaka merupakan metode yang dugunakan dalam pengumpulkan data. Dalam menguji hipotesis penelitian, peneliti menggunakan uji wilcoxon signed ranks sampel test untuk menguji hipotesis penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa likuiditas saham baik sebelum maupun sesudah stock split tanpa ditemukan selisih beda yang signifikan. Hal ini memperjelas bahwa pemecahan saham tidak berdampak pada likuiditas saham.Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menguji bagaimana dampak pemecahan saham pada likuiditas saham di perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2016-2020. Sampel penelitian digunakan metode purposive sampling. Dari metode tersebut, diambil 57 perusahaan menjadi sampel penelitian. Metode dokumentasi dan studi pustaka merupakan metode yang dugunakan dalam pengumpulkan data. Dalam menguji hipotesis penelitian, peneliti menggunakan uji wilcoxon signed ranks sampel test untuk menguji hipotesis penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa likuiditas saham baik sebelum maupun sesudah stock split tanpa ditemukan selisih beda yang signifikan. Hal ini memperjelas bahwa pemecahan saham tidak berdampak pada likuiditas saham.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jiam

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Akuntansi Manajemen diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Buton. Jurnal ini dimaksudkan sebagai media berbagi ilmu pengetahuan dan karya ilmiah di kalangan akademisi yang menggeluti bidang akuntansi dan manajemen. Jurnal ini diterbitkan dua kali setahun, yaitu bulan April ...