Wiyata Dharma: Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan
Vol 8 No 2 (2020)

Upaya menumbuhkembangkan permainan tradisional bakiak dan egrang

Budi Istiningtyas (SD Negeri Pogung Kidul)
Ari Setiawan (Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui alasan program, perencanaan, pelaksanaan, keberhasilan, dan pengelolaan upaya menumbuh kembangkan olahraga permainan tradisional bakiak dan egrang di SD Negeri Jumeneng Lor, Sumberadi, Mlati, Sleman 2017. Melalui pendekatan deskriptif kualitatif penelitian ini dilakukan menggunakan studi kasus dengan dengan memfokuskan pada upaya menumbuh kembangkan olahraga permainan tradisional bakiak dan egrang di SD Negeri Jumeneng Lor. Data penelitian ini dapat digali dengan wawancara  dengan nara sumber sebagai informan, baik dari stakeholder di dalam sekolah, pengawas sekolah, maupun dari masyarakat sekitar sekolah dan wali murid. Pada pengamatan  dikembangkan dengan menggunakan trianggulasi data diperkuat dengan hasil observasi dan telaah dokumen yang ada. Dari data yang dikumpulkan menunjukkan bahwa upaya menumbuh kembangkan olahraga tradisional bakiak dan egrang diadakan berdasarkan potensi sekolah ditunjang stakeholder yang kompak.  Dengan kejelian, kegigihan, dan semangat kepala sekolah beserta jajarannya untuk membekali siswanya supaya menumbuh kembangkan olahraga permainan tradisional bakiak dan egrang berhasil.   An effort to develop traditional sports egrang and bakiak   Abstract: The purpose of this study is to discover the reason for determination from the program, implementation, factors that make the program will be succeeded, and effort management to develop the traditional sport, bakiak and egrang in Jumeneng Lor elementary school.2017. This research was conducted using a qualitative descriptive approach using a case study focusing on efforts to develop traditional sports, bakiak and egrang in Jumeneng Lor Elementary School. Interviews collect the research data from stakeholders in the school, school supervisors, the community around the school, and student guardian. The process of data analysis is developed using data triangulation reinforced with the results of observations and a review of existing documents. From data that is collected shows that the efforts to develop traditional sports are carried out based on the right potential of the school and support by adequate stakeholders, especially carefulness, perseverance and enthusiasm of school principals and staff to increase the student's knowledge to develop traditional sports bakiak and egrang will be a success.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

wd

Publisher

Subject

Education

Description

Wiyata Dharma: Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan publishes high-quality manuscripts of evaluation, assessment, and measurement in varied instructional settings, including economics, mathematics, physics, vocation, engineering, and linguistics with their own particular phenomena, and ...