Product Design
Vol 3, No 1 (2014)

DESAIN ALAT PENGOMPOS SAMPAH RUMAH TANGGA PENGEMBANGAN LANJUT DARI KERANJANG TAKAKURA

Cintawati P.W.I, Nyi Raden ( Institut Teknologi Bandung)
Handojo, Oemar ( Institut Teknologi Bandung)



Article Info

Publish Date
07 Aug 2014

Abstract

Permasalahan sampah di Indonesia masih belum tertangani dengan baik. Dikota Bandung, sumber sampah terbesar adalah sampah pemukiman (66%) dimana kurang lebih 56%nya adalah sampah organik. Telah ada berbagai macam cara untuk menyelesaikan permasalahan sampah organic skala rumah tangga. Salah satunya adalah Keranjang Takakura. Hanya saja sampai saat ini Keranjang Takakura belum banyak digunakan dikalangan masyarakat dikarenakan cara pengoprasiannya yang cukup merepotkan. Dibutuhkan suatu alat pengomposan baru yang memiliki sistem pencacahan sampah, pengadukan, serta pemanenan kompos jadi agar dapat memudahkan pengoprasian alat pengomposan tersebut. Diharapkan OEMa Reactor dapat menjadi solusi praktis dan dipakai secara nyata dikalangan masyarakat khususnya di kota Bandung.Kata Kunci :KeranjangTakakura, sampah organik, sistem pengomposan praktis.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Jurnal S1 FSRD Home Information for Author Template of Journal Editorial Board Contact Information User Username Password Remember me Journal Content Search Browse By Issue By Author By Title Other Journals Font Size Make font size smaller Make font ...