POROS TEKNIK
Vol. 9 No. 2 (2017)

Pengantar Elemen Logika Fuzzy

Muhammad Irwan Yanwari (Universitas Nahdlatul Ulama Kalimantan Selatan)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2017

Abstract

Logika fuzzy pada umumnya digunakan untuk menangani kasus dimana terdapat elemen keraguan, ketidak pastian, dan bias pada kasus yang ditangani. Pada penelitian ini terdapat penjelasan mendasar dalam implementasi logika fuzzy, sehingga dapat membantu penelitian lainnya dalam melakukan implementasi logika fuzzy pada kasus yang ditanganinya.

Copyrights © 2017