JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri)
Vol 5, No 6 (2021): Desember

PKM PEMBUATAN GULA SEMUT DI DESA MANGKAWANI KABUPATEN ENREKANG

Muh Tang (Teknik Kimia, Universitas Bosowa Makassar)
Al Gazali (Teknik Kimia, Universitas Bosowa Makassar)
Ahmad Jumarding (Ekonomi, Universitas Bosowa Makassar)



Article Info

Publish Date
05 Dec 2021

Abstract

Abstrak: Nira Aren di Desa Mangkawani cukup melimpah namun masyarakat mampu memproduksi gula merah cetak. Selain produksi gula merah cetak, masyarakat juga produksi gula aren semut secara sederhana dan pengeringan gula aren semut dengan menggunakan sinar matahari. Kegiatan pengabdian bertujuan untuk membantu mitra sebagai kelompok sasaran untuk memproduksi gula aren semut yang berkualitas dan serta pendampingan penggunaan alat pengering gula aren semut untuk menjaga kualitas produk dan lebih tahan lama dan membantu memasarkan produk tersebut tempat wisata, toko-toko, pasar dan masyarakat disekitar desa itu sendiri, serta bagaimana cara mempromosikan produk gula semut di media online. Tim pengabdi bermitra dengan kelompok petani wanita Mawar Jingga Desa Mangkawani yang beranggotakan 20 orang. Kegiatan yang dilaksanakan yaitu 1) penerapan mesin pengering gula aren semut ke mitra. 2) Pembimbingan dan pelatihan pengemasan produk dan mendesain label kemasan. 3) menganalisis kadar air, pH, kadar abu, protein, dll pada gula semut aren Metode yang digunakan adalah: a) pembuatan/pengadaan alat pengering gula aren semut dan b) sosialisasi, pelatihan dan pendampingan. Dari hasil kegiatan pengabdian telah menghasilkan produk gula aren semut dengan kemasan yang menarik dan menunjang proses produksi gula aren semut dengan adanya mesin pengering. Abstract: Nira Aren in Mangkawani Village is quite abundant but the community is able to produce printed brown sugar. In addition to the production of printed brown sugar, the community also produces ant palm sugar in a simple way and drying ant palm sugar using sunlight. Service activities aim to help partners as a target group to produce quality ant palm sugar and as well as assistance in the use of ant palm sugar dryers to maintain product quality and be more durable and help market the product to tourist attractions, shops, markets and communities around the village. itself, as well as how to promote ant sugar products in online media. The service team partnered with the Mawar Jingga women's farmer group, Mangkawani village, which consisted of 20 people. The activities carried out are 1) the application of the ant palm sugar drying machine to partners. 2) Guidance and training on product packaging and designing packaging labels. 3) analyze water content, pH, ash content, protein, etc. in palm sugar. The methods used are: a) manufacture/procurement of ant palm sugar dryers and b) socialization, training and mentoring. From the results of the service activities, they have produced ant palm sugar products with attractive packaging and support the ant palm sugar production process with the presence of a drying machine.  

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jmm

Publisher

Subject

Other

Description

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) is a journal published by the Mathematics Education Departement of Education Faculty of Muhammadiyah University of Mataram. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) aims to disseminate the results of conceptual thinking and ideas, especially the results of educational research ...