Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan
Vol. 13 No. 67 (2007)

IMPLEMENTASI ASESMEN DIAGNOSTIK DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DI SD KOTA BANJARBARU KALIMANTAN SELATAN

Darmiyati Darmiyati (FKIP Universitas Lambung Mangkurat)



Article Info

Publish Date
10 Jul 2007

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memverifikasi apakah pelaksanaan asesmen diagnostik melalui penilaian tes, non tes, dan remedial dapat meningkatkan hasil belajar matematika di Sekolah Dasra (SD). Penelitian ini dilaksanakan di kelas 3 SDN 04 Banjarbaru Utara 4, dengan jumlah sampel 34 orang siswa. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Penelitian ini dibantu oleh tiga orang kolaborator yang mengikuti langkah-Iangkah pra observasi, perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan dan rejleksi. Penelitian ini dilaksanakan empat siklus, subjek penelitian ini guru dan siswa, data dikumpulkan melalui tes, kuesioner sikap, observasi perilaku siswa, dan wawancara. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dan kuantitatif Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar siswa meningkat setelah setiap topik pembelajaran diberikan asesmen diagnostik, berupa pemberian tes, remedial, dan non tes berupa kuesioner sikap siswa, observasi perilaku siswa mengikuti pembelajaran matematika.

Copyrights © 2007






Journal Info

Abbrev

jpnk

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan is a peer-reviewed journal published by Badan Penelitian dan Pengembangan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Agency for Research and Development, Ministry of Education and Culture of Republic of Indonesia), publish twice a year in June and December. This journal ...