Anterior Jurnal
Vol 21 No 2 (2022): Anterior Jurnal

Manajemen Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Kebaron Mandiri Makmur Desa Kebaron Kecamatan Tulangan Kabupaten Sidoarjo

Salsabella Nanda Rahmania (Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur)
Arimurti Kriswibowo (Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” jawa timur)



Article Info

Publish Date
06 Apr 2022

Abstract

Sebuah Manajemen dalam pengelolaan BUMDes ini sangat penting karena dapat dijadikan sebagai acuan dalam pengembangan BUMDes serta dapat menangani beberapa permasalahn yang terjadi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses Manajemen Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Kebaron Mandiri Makmur Desa Kebaron Kecamatan Tulangan Kabupaten Sidoarjo. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode kualitatif menggunakan analisis deskriptif. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teori yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan 4 indikator yaitu perencanaan, pengorganisasian, kepemimpinan, dan pengendalian upaya. Berdasarkan hasil penelitian ini mengenai Manajemen Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Kebaron Mandiri Makmur Desa Kebaron Kecamatan Tulangan Kabupaten Sidoarjo, masih belum optimal karena dari setiap indikator proses manajemen memiliki kendala masing-masing. Maka dari itu, dengan adanya kendala dalam proses manajemen dapat menghambat perkembangan BUMDes Kebaron Mandiri Makmur.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

anterior

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Education Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

The publication of Anterior Jurnal certainly participates in disseminating the results of research and review of science and technology development conducted by lecturers and researchers especially from UM Palangkaraya and other universities. This edition contains 9 articles consisting of Education, ...