Tujuan_Untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi penerimaan opini audit going concern. Desain/Metode_ Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian desktriptif kualitatif Temuan_Terdapat faktor-faktor yang tidak berpengaruh signifikan terhadap penerimaan opini audit going concern. Implikasi_ Faktor faktor bersifat keuangan lebih berpengaruh signifikan terhadap penerimaan opini audit going concern Originalitas_ Penelitian kualitatif deskriptif ini belum pernah dilakukan dalam periode yang sama.
Copyrights © 2019