FRIMA: Festival Riset Ilmiah Manajemen & Akuntansi
No 3 (2020): Prosiding FRIMA

Pengaruh Perubahan Perilaku Belanja Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Fashion Saat Covid 19 di Kota Bandung

Eka Agustina (STIE STEMBI Bandung)



Article Info

Publish Date
04 Feb 2022

Abstract

Tujuan_Tulisan ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perubahan perilaku belanja konsumen terhadap keputusan pembelian saat covid 19 di kota bandung . Desain/Metode_Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan metode analisis deskriftif. Unit analisis yang diteliti adalah penduduk di kota bandung Temuan_Hasil penelitian terdapat pengaruh yang simultan dan signifikan dari perubahan perilaku belanja konsumen terhadap keputusan penjualan. Implikasi_Diharapkan penelitian ini dapat bermanfaat untuk pengembangan perubahan perilaku konsumen dan keputusan pembelian terutama di saat pandemic covid 19 .Originalitas_Penelitian ini merupakan satu-satunya penelitian mengenai pengaruh perubahan perilaku konsumen terhadap keputusan pembelian saat covid 19. Tipe Penelitian_Studi empiris

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

prosidingfrima

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Prosiding FRIMA (Festival Riset Ilmiah Manajemen & Akuntansi) adalah kumpulan publikasi dari artikel hasil penelitian dan makalah karya tulis lainnya yang dipresentasikan pada ajang tahunan yang diselenggarakan oleh STIE STEMBI Bandung yang dikemas dalam bentuk Seminar dan Konferensi Ilmiah. Tujuan ...