JSAI (Journal Scientific and Applied Informatics)
Vol. 2 No. 1 (2019): Applied of Informatics

Prosedur efektif pengembangan aplikasi basis data

Zulkarnaen Hatala (Politeknik Negeri Ambon)



Article Info

Publish Date
29 Jan 2019

Abstract

Abstract—Efficient and quick procedure to build a web application is presented. The steps are intended to build a database application system with hundreds of tables. The procedure can minimize tasks needed to write code and doing manual programming line by line. The intention also to build rapidly web-based database application. In this method security concerning authentification and authorization already built in ensuring the right and eligible access of the user to the system. The end result is ready to use the web-based 3-tier application. Moreover, the application is still flexible to be customized and to be enhanced to suit more specific requirement in part of each module of the software both the server-side and client-side programming codes. Abstrak—Pada penelitian kali ini diusulkan prosedur cepat dan efisien pengembangan aplikasi basis data menggunakan generator aplikasi. Bertujuan untuk meminimalisir penulisan bahasa pemograman. Keuntungan dari prosedur ini adalah bisa digunakan untuk mengembangkan aplikasi basis data secara cepat terutama dengan sistem basis data yang terdiri dari banyak tabel. Hak akses dan prosedur keamanan standar telah disediakan sehingga setiap user terjamin haknya terhadap entitas tertentu di basis data. Hasil generasi adalah aplikasi basis data berbasis web yang siap pakai. Sistem aplikasi yang terbentuk masih sangat lentur untuk untuk dilakukan penyesuaian setiap komponen aplikasi baik di sisi server maupun di sisi client.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JSAI

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal terbitan dibawah fakultas teknik universitas muhammadiyah bengkulu. Pada jurnal ini akan membahas tema tentag Mobile, Animasi, Computer Vision, dan Networking yang merupakan jurnal berbasis science pada informatika, beserta penelitian yang berkaitan dengan implementasi metode dan atau ...