Teknologika
Vol 9 No 1 (2019): Jurnal Teknologika

ANALISIS PENERJEMAHAN PREPOSISI WAKTU DAN TEMPAT AT, ON, IN DALAM NOVEL “NOTHING LAST FOREVER” KARYA SYDNEY SHELDON (PENDEKATAN SINTAKSIS DAN SEMANTIS )

Markum (STT Wastukancana Purwakarta)



Article Info

Publish Date
01 May 2019

Abstract

Sesuai dengan judul riset ini, peneliti mencoba menganalisis permasalahan penerjemahan preposisi waktu at, on, in dan preposisi tempat at, on, in dalam penerjemahan novel “Nothing last Forever” karya “Sydney Sheldon”. Analisis Penelitian ini dilakukan melalui tinjauan sintaksis dan semantik terhadap preposisi, at, on, in. Preposisi-preposisi ini di gunakan sebagai kata depan yang menunjukan hubungan antara kata benda atau kata ganti atau kata-kata lainnya termasuk frase lainnya. Tujuan utama dari penelitian ini adalah mengungkapkan penggunaan preposisi waktu dan preposisi tempat at, on, dan in, serta bagaimana padanannya dalam penerjemahannya.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

teknologika

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering Other

Description

Jurnal Teknologika adalah wadah informasi berupa hasil penelitian, studi kepustakaan maupun tulisan ilmiah yang terkait bidang ilmu Teknik Informatika, Teknik dan Manajemen Industri, Teknik Mesin dan Teknik Tekstil. Terbit dua kali setahun pada bulan Mei dan November. Artikel Jurnal Teknologika ...