SinarFe7
Vol. 4 No. 1 (2021): SinarFe7-4 2021

Monitoring Suhu Tubuh Dan Denyut Jantung Berbasis Arduino

Philipus Tedy Lukmantoro (Universitas Trunojoyo Madura)



Article Info

Publish Date
16 Dec 2021

Abstract

Pada situasi pandemic covid -19banyak sekali kendala, salah satunyadibidang kesehatan dikarenakan banyaknyapasien yang terkena virus covid -19. Untukmeningkatkan pelayanan dan kinerja dibidang kesehatan tentunya dengan membuatsuatu teknologi yang dapat membantumemudahkan kinerja petugas medis. Salahsatu alat kesehatannya adalah monitoringsuhu tubuh dan denyut jantung yangberbasis Arduino, yang mana alat tersebutdapat secara langsung melihat ataumengontrol data para pasien secaraotomatis.Alat monitoring ini dirancangkhusus untuk menampilkan data denyutjantung dan suhu tubuhh padamikrokontroller arduino. Alat inimenggunakan sensor pulse yang nanti akandiletakkan pada ujung jari tangan untuk alatpendeteksi denyut jantung dan juga suhutubuh .Untuk sistem koneksinya alatnyayaitu menggunakan media Bluetooth. Alatini juga dapat menyimpan data dari monitoring pada aplikasi yang nanti dapatdiperlukan lebih lanjut.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

sinarFe7

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering

Description

Publikasi ini digunakan untuk kegiatan utama FORTEI (Forum Pendidikan Tinggi Teknik Elektro Indonesia) Regional Jawa Timur atara lain: menyelaraskan pendidikan tinggi Teknik Elektro se-Indonesia melingkupi bidang pendidikan, penelitian, dan aplikasi teknologi, Mendiskusikan topik-topik nasional ...