Jurnal Teknologi Kimia Unimal
Vol 6, No 1 (2017): Jurnal Teknologi Kimia Unimal - Mei 2017

PEMANFAATAN LIMBAH KALENG MINUMAN ALUMINIUM UNTUK PRODUKSI GAS HIDROGEN MENGGUNAKAN KATALIS KALIUM HIDROKSIDA (KOH)

Lentina Sitohang (Jurusan Teknik Kimia Fakultas Teknik Universitas Malikussaleh)
Lukman Hakim (Jurusan Teknik Kimia Fakultas Teknik Universitas Malikussaleh)
Fikri Hasfita (Jurusan Teknik Kimia Fakultas Teknik Universitas Malikussaleh)



Article Info

Publish Date
23 Mar 2018

Abstract

sebagai sel bahan bakar (fuel cell) semakin besar, bahkan diperkirakan bahwa gas H ini akan dijadikan sumber energi terbarukan pada masa yang akan datang. Oleh karena itu perlu dilakukan penelitian untuk memproduksi gas hidrogen dari limbah kaleng minuman aluminium dengan katalis kalium hidroksida (KOH). Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah reaksi kimiawi antara aluminium sebanyak 0.5 g, 1 g, 1.5 g, dan 2 g dengan larutan KOH pada konsentrasi yang berbeda-beda (2 N, 3 N, 4 N, 5N,dan 6 N) masing-maing sebanyak 25 mL selama 60 menit. Dari hasil penelitian diperoleh volume dan yield gas hidrogen tertinggi yaitu pada 2 gram aluminium, KOH 6 N sebesar 2,025.10-3 m3 dan 7,23 %. Konversi aluminium menjadi produk tertinggi diperoleh pada 0,5 gram aluminium, KOH 6 N sebesar 86,97 %.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jtk

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Education Engineering Environmental Science Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Published 2 times a year, in May and November, provides immediate open access that publishes updates in relation to Chemical Engineering Scieces. Thematic areas in relation to sciences are as follows:Chemical Processes Chemical Reaction Technology Mass and Heat Transfer Modeling Environment ...