Gemakes: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 1 No. 2 (2021): GEMAKES: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

SOSIALISASI TENTANG VAKSINASI COVID-19 DI KELURAHAN BIRU KECAMATAN TANETE RIATTANG KABUPATEN BONE: SOCIALIZATION ABOUT COVID-19 VACCINATION IN THE BIRU SUBDISTRICT, TANETE RIATTANG DISTRICT, BONE REGENCY

Andi Ardhia Apriliyanti (Prodi Manajemen Sumber Daya Manusia Sektor Publik, Institut Pemerintahan Dalam Negeri, Sumedang,)
Irfan Setiawan (Manajemen Pemerintahan, Institut Pemerintahan Dalam Negeri, Sumedang)
Alfiyan Ferdiyansyah (Prodi Manajemen Sumber Daya Manusia Sektor Publik, Institut Pemerintahan Dalam Negeri, Sumedang,)



Article Info

Publish Date
02 Dec 2021

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman vaksinasi covid-19 bagi aparat dan masyarakat di Kelurahan Biru Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone. Kegiatan ini menggunakan metode koordinasi, pengumpulan data, mengolah dan menganalisis data, pengarahan tekait peningkatan pemahaman aparat dan masyarakat, serta melakukan pemberian masker dan poster. Hasil kegiatan pengabdian masyarakat yaitu terlaksananya pengarahan tekait peningkatan pemahaman aparat Kelurahan Biru terhadap pemberian manfaat vaksin Covid-19, dan terlaksananya sosialisasi kepada masyarakat akan pentingnya melakukan vaksinasi covid dan penerapaan protokol kesehatan di rumah dan lingkungan masing-masing seperti mencuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

gemakes

Publisher

Subject

Health Professions Nursing Public Health

Description

GEMAKES: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat merupakan jurnal yang berisikan hasil-hasil kegiatan pengabdian masyarakat serta pemberdayaan kesehatan masyarakat. Jurnal ini terbit 2 kali dalam setahun yaitu di bulan Juni dan bulan Desember. Jurnal ini menerima hasil pengabdian masyarakat yang dapat ...