PENSA E-JURNAL: PENDIDIKAN SAINS
Vol 8 No 1 (2020)

VALIDITAS LKPD BERBASIS LITERASI SAINS PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA

Rizqika Imami Astiana (Program Studi S-1 Pendidikan Sains - Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Surabaya)
Nur Ducha (Jurusan Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Surabaya)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuki menghasilkan LKPD berbasis literasi sains pada materi systemi pencernaan  manusia untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas VIII. Penelitian ini menggunakan model pengembangan 4D  (Define, Design, Develop,Disseminate), tetapi tahapan penyebaran tidak dilakukan. Validitas LKPD divalidasi oleh 2 dosen IPA dan 1 guru IPA. Hasil validasi dan uji coba diperoleh bahwa LKPD berbasis literasi sains pada materi sistem pencernaan manusia dikatakan valid berdasarkan penilaian para ahli dengan persentase sebesar 89,1%. Hasil belajar dengan penggunaan LKPD berbasis literasi sains menunjukkan peningkatan yang signifikan. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa LKPD berbasis literasi sains pada materi sistem pencernaan manusia sangat layak ditinjau dari aspek validitas.   Kata Kunci: literasi sains, validitas, LKPD.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

pensa

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Earth & Planetary Sciences Education Physics

Description

Pensa E-Jurnal : Pendidikan Sains is an open access scientific journal to promoting scholarly science education research of interest to a wide group of people since 2012. Pensa E-Jurnal : Pendidikan Sains managed by Department of Science, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas ...