Jurnal Ilmu Politik dan Pemerintahan
Vol 1, No 1 (2012): (Juli) Jurnal Ilmu Pemerintahan dan Politik

Dinamika Politik Lokal Menjelang Pemilukada Kota Tasikmalaya

Syah Firdaus (Universitas Jenderal Soedirman)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2012

Abstract

Dinamika Pemilukada Kota Tasikmalaya 2012 dalam perjalanannya melahirkan proses berdemokrasi  yang menarik untuk dikaji. Satu hal yang membuatnya unik adalah adanya prose bargaining position antar kekuatan politik lokal di Kota Tasikmalaya. Kekuatan tersebut mengkerucut pada upaya untuk mempopulerkan, mesin parpol, peningkatan kharisma, dan media yang memberikan kontribusi efektif bagi calon-calon tertentu dalam membentuk kekuatannya. Di sisi lain masyarakat sebagai calon pemilihsangat beragam dalam melihat pelaksanaan Pemilukada, dari mulai yang antipati sampai yang antusias. Tentunya hal ini memberikan dinamika tersendiri yang secara detail dikaji dalam penelitian ini.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jipp

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Artikel yang ditulis pada Jurnal Ilmu Politik dan Pemerintahan berupa hasil penelitian (empirical/original article) baik empirik maupun kajian teoritik yang mengangkat isu-isu politik dan pemerintahan. Publikasi yang ditampilkan pada Jurnal Ilmu Politik dan Pemerintahan diharapkan dapat memperkaya ...