Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi
Vol 20, No 1 (2022): June 2022

Desain Mobile Learning dengan Aplikasi Appyet Berbasis Android di Era Pandemi pada Perguruan Tinggi




Article Info

Publish Date
01 Jul 2022

Abstract

Semakin berkembangnya teknologi informasi dan adanya pandemi covid-19 sangat berpengaruh pada proses pembelajaran dan menuntut pengembangan mobile learning. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk pengembangan mobile learning di perguruan tinggi. Model penelitian yang digunakan adalah metode penelitian dan pengembangan atau Research and Development (RD). Model pengembangan dalam penelitian ini mengacu pada model penelitian dan pengembangan 4D (Four-D). Penggunaan mobile learning dalam pembelajaran yang ada di perguruan tinggi memiliki banyak keunggulan yaitu dapatnya digunakan atau dioperasikan dimanapun dan kapanpun juga, dapat meningkatkan motivasi mahasiswa dalam kegiatan belajar. Dengan aplikasi ini mempermudah dan memberikan efesiensi bagi mahasiswa dalam prosesn pembelajaran

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

sainteknol

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Sainteknol published a scientific paper on the results of research and studies in the field of science and technology. Published biannually in June and December contained the writings lifted from the results of research and critical-analysis study in science and ...