Journal of the Medical Sciences (Berkala Ilmu Kedokteran)
Vol 7, No 03 (1975)

Peranan Biologi Manusia dalam Kebijakan Umum

T. Jacob, T. Jacob (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Nov 2015

Abstract

Semenjak manusia mulai ada di bumi (apakah 40.000, 100.000, 250.000, 2.000.000 atau 5.500.000 tahun yang lalu tergantung pada apa yang kita maksudkan dengan manusia), dia sudah berkenalan dengan tumbuh-tumbuhan, hewan dan manusia yang lain. Pengenalan ini, yang harus dilakukannya untuk bertahan hidup, mempengaruhi hidupnya dan mengatur makhluk hidup di sekitarnya untuk kepentingannya.Untuk hidupnya manusia dahuIu meramu tumbuh-tumbuhan dan berburu hewan bersama atau bersaing dengan manusia lain. Pada suatu masa ia menjinakkan hewan dan beternak, dan kemudian pada masa lain ia menjinakkan tumbuh-tumbuhan dan bercocok tanam. Apa yang diketahuinya tentang makhluk-makhluk lain makin Iama makin berta.mbah, karena makin banyak jenis tumbuh-tumbuhan dan hewan yang dihadapinya, serta makin banyak pula manusia -clan kelompok manusia lain yang dijumpainya. Kelompoknya juga makin lama makin besar, sehingga membentuk desa

Copyrights © 1975






Journal Info

Abbrev

bik

Publisher

Subject

Immunology & microbiology Neuroscience

Description

Journal of the Medical Sciences (JMedSci) or Berkala Ilmu Kedokteran (BIK) is an international, open-access, and double-blind peer-reviewed journal, published by Faculty of Medicine, Public Health and Nursing, Universitas Gadjah Mada Yogyakarta Indonesia. JMedSci aiming to communicate high-quality ...