Dalam sepanjang sejarah, kualitas kepemimpinan merupakan faktor penenrudalam keberhasilan suatu organisasi,baik dalamduniausahamaupun dalam duniapendidikan, pemerintahan, politik, kesehatan, dan agama, khsusnya agama Kristen.Organisasi apa pun di dunia ini pasti pernah mengalami kegagalan. Salah satupenyebabnya adalah faktor kepemimpinan yang kurang memadai. Menurutpengamatan penulis, masalah kepemimpinan masih merupakan kendala dalampengembangan organisasi dan misi Kristen di Indonesia. Masalah kepemimpinandan pemimpin merupakan keburuhan yang urgen dalam suaru organisasi pada masakini. "Kepemimpinan menjadi kunci pembuka bagi suksesnya organisasi"
Copyrights © 2009