Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling

Hubungan Gaya Belajar terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Pekanbaru

Nurhaswinda (Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai)
Putri Hana Pebriana (Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai)



Article Info

Publish Date
07 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan gaya belajar terhadap prestasi belajar mahasiswa. Metode penelitian ini menggunakan Kuantitatif Korelasional. Populasi dan sampel penelitian ini mahasiswa Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah yang berjumlah 57 mahasiswa, dengan jumlah 34 mahasiswa perempuan dan 23 mahasiswa laki-laki. Teknik pengumpulan data berupa dokumentasi, skala gaya belajar dan observasi. Instrumen yang digunakan adalah dokumentasi dan skala gaya belajar. Data penelitian yang dikumpulkan dianalisis menggunakan teknik analisis statistik dekriptif, korelasi Product Moment, dan regresi sederhana. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara gaya belajar terhadap prestasi belajar mahasiswa. Hal ini ditunjukkan oleh nilai rhitung > rtabel dengan rhitung 0.278 sedangkan rtabel 0.266, jadi 0.278 > 0.266 maka hipotesis penelitian ini diterima.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...