Jurnal Kedokteran: Media Informasi Ilmu Kedokteran dan Kesehatan
Vol 1 No 2 (2016)

KANDIDIASIS LOKAL DAN SISTEMIK PADA ANAK

Ananta Fittonia Benvenuto (Residen Ilmu Penyakit Anak Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada)



Article Info

Publish Date
09 Jun 2016

Abstract

Kandidiasis merupakan masalah kesehatan anak yang masih sering ditemukan di masyarakat. Hal ini berkaitan dengan higienitas lingkungan yang ada di sekitar tempat tinggal dan peralatan yang digunakan untuk aktivitas sehari-hari. Infeksi kandidiasis ini sering memiliki manifestasi yang bersifat lokal maupun sistemik. Pembahasan kali ini akan merangkum mengenai kandidiasis yang sering terjadi baik lokal maupun sistemik, terutama pada anak-anak. Akan dibahas mulai dari definisi sampai dengan penatalaksanaan yang tepat bagi penderita infeksi ini.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

kedokteran

Publisher

Subject

Health Professions Immunology & microbiology Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Jurnal Kedokteran diterbitkan oleh Fakultas Kedokteran Universitas Islam Al-Azhar Mataram dengan frekuensi 2 (dua) kali setahun, yaitu pada bulan Juni dan Desember, sebagai media informasi dan komunikasi ilmiah dalam pengembangan Ilmu Kedokteran dan ...