TRIDARMA: Pengabdian Kepada Masyarakat (PkM)
Vol. 2 No. 2, Nopembe (2019): TRIDARMA: Pengabdian Kepada Masyarakat (PkM)

Pemanfaatan Daun Kemangi Untuk Mencegah Malaria Pada Ibu Hamil Tahun 2019

Syahrul Khairati (STIKes Nauli Husada Sibolga)
Jenni Susi Sihite (STIKes Nauli Husada Sibolga)
Asrina Sitompul (STIKes Nauli Husada Sibolga)
Ermia Gulo (STIKes Nauli Husada Sibolga)
Putri Sarumpaet (STIKes Nauli Husada Sibolga)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2019

Abstract

Tanaman indigenous adalah tanaman lokal yang tumbuh dan dikonsumsi oleh masyarakat di suatu daerah. Salah satu tanaman indigenous yang banyak dikonsumsi di Jawa Barat adalah kemangi. Sentra penanaman kemangi di Kota Bogor adalah Desa Ciaruteun Ilir. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor produksi usahatani kemangi di Ciaruteun Ilir. Sebanyak 31 responden digunakan pada penelitian ini, menggunakan metode pengambilan sampel Purposive Sampling. Fungsi yang digunakan dalam analisis faktor produksi adalah Cobb-Douglas dengan metode Maximum Likelihood. Hasilnya, faktor-faktor yang berpengaruh secara signifikan terhadap produksi dengan taraf nyata 5% adalah benih, pupuk urea, tenaga kerja, dan luas lahan.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

abdimas

Publisher

Subject

Arts Humanities Computer Science & IT Social Sciences

Description

TRIDARMA: Pengabdian Kepada Masyarakat (PkM) is a scientific multidisciplinary journal published by Institute of Computer Science (IOCS). It is in the national level that covers a lot of common problems or issues related to community services. The aim of this journal publication is to disseminate ...