Jurnal Dinamika Ekonomi Syariah
Vol 9 No 2 (2022): Jurnal Dinamika Ekonomi Syariah

STRATEGI PENANGGULANGAN PEMANASAN GLOBAL TERHADAP DAMPAK LAJU PEREKONOMIAN DALAM PANDANGAN ISLAM

Nik Haryanti (Institut Agama Islam Pangeran Diponegoro Nganjuk)
Agus Tohawi (Institut Agama Islam Pangeran Diponegoro Nganjuk)
M. Wiji Purnomo (Institut Agama Islam Pangeran Diponegoro Nganjuk)



Article Info

Publish Date
19 Jun 2022

Abstract

Lingkungan Hidup yang sehat merupakan hak setiap Warga Negara Indonesia.Pasal 28H ayat (1) menegaskan bahwa “setiap orang berhak hidup sejahtera lahir dan batin, bertempat tinggal, dan mendapatkan lingkungan hidup yang baik dan sehat serta berhak memperoleh pelayanan kesehatan”.Masalah lingkungan semakin lama semakin besar, meluas dan serius.Persolannya bukan hanya bersifat lokal atau translokal, tetapi regional, nasional, trans-nasional, dan global.Dampak-dampak yang terjadi terhadap lingkungan tidak hanya terkait pada satu atau dari dua segi saja, salah satunya yaitu pemanasan global.Pemanasan global merupakan kenaikan suhu bumi yang diakibatkan oleh meningkatnya kosentrasi gas rumah kaca akibat dari ulah dan aktifitas manusia.Banyak sekali kerusakan yang diakibatkan oleh pemanasan global diantaranya meningkatnya air permukaan laut sampai dengan kepunahan makluk hidup.Tujuan dari penelitian ini adalah, bagaimana dampak pemanasan global terhadap perekonomian dan bagaimana strategi penanggulangannya. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Langit bumi dan air yang merupakan satu tatanan ekosistem untuk manusia hidup dan berkembang biak, dalam eksplorasi besar-besaran dari kegiatan perusakan bumi menyebabkan ekosistem semakin tidak stabil adalah dampak dari kesalahan manusia.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

es

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Dinamika Ekonomi Syariah invites scholars researchers and students to contribute the result of their studies and researches in the areas related to Islamic economics Islamic public finance Islamic finance Islamic accounting Islamic business ethics Islamic banking Islamic insurance Islamic ...