JIKEM: Jurnal Ilmu Komputer, Ekonomi dan Manajemen
Vol 2 No 1 (2022): JIKEM: Jurnal Ilmu Komputer, Ekonomi, dan Manajemen

Strategi Pemasaran Produk Pakaian Toko Ahock terhadap Konsumen di Kota Dolok Masihul

Adinda Rizki Fadilah (UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUMATERA UTARA)
Zuhrinal M Nawawi (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2022

Abstract

Perkembangan bisnis yang begitu cepat membuat persaingan didunia bisnis begitu pesat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian Study Kasus di Toko Ahock. Data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari responden dilapangan secara langsung, dengan cara observasi dan wawancara kepada pelanggan toko Ahock. Strategi yang digunakan toko Ahock adalah dengan cara selalu memiliki produk-produk baju terbaru sesuai trend masa kini dan menjual produk-produk di bawah harga pasaran untuk pakaian dengan merk standar sedangkan menjual di atas harga pasaran untuk produk dengan merk terkenal.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JKM

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Library & Information Science

Description

JIKEM: Jurnal Ilmu Komputer, Ekonomi dan Manajemen (Online ISSN: 2774-2075) merupakan jurnal nasional yang diterbitkan oleh Lembaga Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah Enrekang bekerjasama dengan Forum Dosen Riset STMIK/STIE Insan Pembangunan dan Ikatan Doktor ...