Jurnal Kata: Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya
Vol 1, No 6 (2013)

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MENULIS SISWA KELAS X SMA

Riana Dwi Putra (Unknown)
Edi Suyanto (Unknown)
Muhammad Fuad (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Sep 2013

Abstract

Motivation is one of the important aspects of learning, therefore, how the level of the relationship between achievement motivation with learning to write, is a problem in this study. The goal is to determine the relationship of students 'motivation with students' learning achievement writing class X SMA Tunas Harapan Bandar Lampung. Using the ex-post facto kind correlational study. Data sources are motivation to learn and learning achievement. The results mean value of 67 and the motivation to learn the value of the average write performance by 70, the coefficient of determination with a contribution of 37.3%. Pearson correlation coefficient value of 0.661 is between 0.60 to 0.79, it can be interpreted that the relationship between motivation to learn and the learning achievement of students included in the category is a strong correlation.Motivasi merupakan salah satu aspek yang penting dalam belaj ar, oleh sebab itu, bagaimana tingkat hubungan antara motivasi belajar dengan prestasi belajar menulis, merupakan masalah dalam penelitian ini. Tujuannya untuk mengetahui hubungan motivasi belajar siswa dengan prestasi belajar menulis siswa kelas X SMA Tunas Harapan Bandar Lampung. Menggunakan metode ex-post facto jenis correlational study. Sumber data motivasi belajar dan prestasi belajar. Hasil penelitian nilai rata-rata motivasi belajar sebesar 67 dan nilai rata-rata prestasi menulis sebesar 70, koefisien determinasi dengan kontribusi sebesar 37,3%. Nilai koefesien korelasi pearson sebesar 0,661 berada antara 0,60-0,79, dapat diinterpretasikan bahwa hubungan antara motivasi belajar dengan prestasi belajar siswa termasuk pada kategori korelasi yang kuat.Kata kunci: hubungan, motivasi belajar, prestasi menulis.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

BINDO1

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) adalah jurnal yang mempublikasikan hasil penelitian bidang pendidikan bahasa dan sastra, meliputi linguistik teoritis, linguistik terapan, linguistik lintas disiplin, tradisi lisan, filologi, semiotika, sastra murni, sastra terapan, sastra lintas ...