Study & Accounting Research
Vol 15 No 2 (2018): STAR (Study & Accounting Research)

Analisis Activity Based Costing (ABC) pada Operasional Kegiatan Perawatan Jalan Pengangkutan Batu Bara di PT. Kaltim Prima Coal Sangatta

Rosmiati Prakata (STIE Nusantara Sangatta)
Haryadi . (STIE Nusantara Sangatta)



Article Info

Publish Date
16 Aug 2018

Abstract

Tujuan_Tujuan dari penerapan system ABC salah satunya adalah untuk mengurangi aktivitas yang tidak memberikan nilai tambah, menambah nilai tambah kepada produk/jasa yang akan dihasilkan, dan mengeliminasi aktivitas-aktivitas yang tidak sesuai dengan keinginan pelanggan atau yang tidak menciptakan nilai tambah.Desain/Metode_Penelitian Kepustakaan (Library Reseach), Observasi dan Dokumentasi Temuan_Dalam penentuan harga pokok produk, sistim akuntansi biaya tradisional kurang sesuai lagi untuk diterapkan di era teknologi yang modern seperti saat ini. Karena sistem ini mempunyai beberapa kelemahan, diantaranya adalah memberikan informasi biaya yang tidak akurat dalam pembebanan biaya, sehingga mengakibatkan kesalahan penentuan biaya, pembuatan keputusan, perencanaan, dan pengendalian. Ketidak akuratan tersebut akan mengakibatkan undercost/overcost terhadap produkImplikasi_PT. Kaltim Prima Coal Sangatta menerapkan metode Activity Based Costing.Originalitas_Penelitian ABC pada PT. Kaltim Prima Coal Sangatta baru pertama kali dilakukan Tipe Penelitian_Studi Literatur

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jurnalstar

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal STAR merupakan wadah untuk mengembangkan dan mempublikasikan berbagai hasil kajian bidang Ilmu Ekonomi, khususnya Ilmu Akuntansi dan Bisnis. Jurnal ini dirancang untuk diterbitkan 3 kali dalam setahun (4 bulanan). Demi menjaga konsistensi penerbitan jurnal ini, redaksi mengundang sidang ...