Abstrak Jurnal ini fokus pada aspek yang memengaruhi Celie untuk menjadi seorang lesbian pada di novel yang berjudul The Color Purple. Lebih lanjut lagi, tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengungkap aspek-aspek yang menyebabkan Celie menjadi seorang lesbian. Penelitian ini menggunakan teori gender, konsep lesbianisme and juga beberapa teori yang berhubungan dengan pembentukan identitas seksual pada individu. Penelitian ini metode deskripsi kualitatif untuk menganalisa permasalahan. Penelitian ini mengungkapkan bahwa lesbian pada Celie dipengaruhi oleh tiga hal yaitu aspek biologis, aspek psikologis dan aspek social. Aspek biologis Celie berkenaan dengan kesamaan dan kemiripan gen dengan saudara biologisnya yang bernama nettie yang juga bisa dikategorikan sebagai seorang lesbian sehingga disimpulkan bahwa terdapat kemiripan dan kesamaan gen pada keduanya. Selanjutnya, aspek psikoligis Celie berhubungan dengan ketakutan, kemarahan dan kebencian Celie terhadap laki-laki terutama Pa sebagai ayah angkatnya dan Mr. Albert sebagai suaminya dan juga perasaan nyaman terhadap wanita terutama Nettie dan Shug Avery. Aspek terakhir yaitu aspek sosial yang mana berhubungan dengan lingkungan sosial Celie yang menganut sistem partiarkal yang mana memposisikan pria lebih dominan daripada wanita. Kata Kunci: Lesbian, sistem partiarkal Abstract This journal focuses on the aspects that influence Celie to be lesbian in the novel entitled The Color Purple. Moreover, the aim of this research is to reveals the aspects that influence Celie to be a lesbian. This study operates the theory of gender, a concept of lesbianism, and also the theory that influences and constructs the sexual identity of an individual. Descriptive qualitative method is applied to analyze the problems in this thesis. The study reveals that Celie’s lesbian is influenced by three aspects. They are biological aspect, psychological aspect and social aspects. Celie’s biological aspect deals with the sameness of Celie’s genes with her sister Nettie who is also considered as lesbian so both of Celie and Nettie has the sameness and similarity at their genes. Secondly, the psychological aspect of Celie deals with her fear, hate and hatred to men especially Pa as her step father and Mr. Albert as her husband and her comfortable feeling to women especially Nettie and Shug Avery. The last aspect is social and environmental aspect dealing with Celie’s environment which still follows partiarchal system of family that put man more dominant than woman. Key words: Lesbian, Partiarchal System
Copyrights © 2016